Kunjungan Kepala KPPN Jember ke Kantah Lumajang


Jawapes LUMAJANG - Kantor Pertanahan Kabupaten Lumajang kedatangan tamu istimewa yaitu kepala KPPN (Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara) Tipe A1 Jember. Selasa (29/10/2024)


Kedatangan Kepala KPPN Jember Dirgohaju Widodo ke Kantor Pertanahan Kab. Lumajang dalam rangka Monitoring, Evaluasi dan Quality Assurance Standardisasi Pengelolaan Satuan Kerja.


Kegiatan pemantauan ini diikuti para pejabat pengelola keuangan (KPA, PPK, PPSPM, BENDAHARA dan Operator).

Acara ini berlangsung di ruang rapat Kantor Pertanahan Kabupaten Lumajang mulai pukul 08.30 WIB.

( Eko )

Baca Juga

Pembaca

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama