Jawapes Sidoarjo - Untuk menjaga kebugaran jasmani, seluruh personel Polri dan ASN di lingkup Polresta Sidoarjo dan jajaran mengikuti rangkaian Tes Kesamaptaan Jasmani (TKJ) di parkir timur GOR Sidoarjo selama dua hari.
TKJ yang bertujuan untuk membentuk personel Polri dan ASN sehat dan kuat ini, dibuka dan diikuti oleh Kapolresta Sidoarjo Kombes Pol. Zain Dwi Nugroho pada Jum'at (30/8/2019). Dihadapan peserta TKJ, ia berharap segala rangkaian TKJ Polresta Sidoarjo diikuti seluruh anggota supaya terjaga kesehatan jasmaninya.
Pelaksanaan TKJ melalui Bagsumda Polresta Sidoarjo, meliputi berbagai rangkaian. Antara lain diawali dengan pemeriksaan kesehatan personel Polresta Sidoarjo dan ASN.
"Kegiatan uji kesamaptaan jasmani dilakukan beberapa rangkaian tes antara lain meliputi tes lari 12 menit, pull up, sit up, push up dan shuttle run," ujar Kabagsumda Polresta Sidoarjo Kompol Edi Santoso.(tyaz)
View
TKJ yang bertujuan untuk membentuk personel Polri dan ASN sehat dan kuat ini, dibuka dan diikuti oleh Kapolresta Sidoarjo Kombes Pol. Zain Dwi Nugroho pada Jum'at (30/8/2019). Dihadapan peserta TKJ, ia berharap segala rangkaian TKJ Polresta Sidoarjo diikuti seluruh anggota supaya terjaga kesehatan jasmaninya.
Pelaksanaan TKJ melalui Bagsumda Polresta Sidoarjo, meliputi berbagai rangkaian. Antara lain diawali dengan pemeriksaan kesehatan personel Polresta Sidoarjo dan ASN.
"Kegiatan uji kesamaptaan jasmani dilakukan beberapa rangkaian tes antara lain meliputi tes lari 12 menit, pull up, sit up, push up dan shuttle run," ujar Kabagsumda Polresta Sidoarjo Kompol Edi Santoso.(tyaz)
View
Posting Komentar
Hi Please, Do not Spam in Comments