Muslim Kakan Pertanahan kabupaten Lumajang hadiri Rapat Koordinasi tentang Penataan Aset

Jawapes LUMAJANG - Bertempat di Alka Cafe diadakan kegiatan Rapat koordinasi persiapan pelaksanaan penataan aset tanah objek Reforma Agraria yang berasal dari proses PPTPKH,  Jum,at (20/12/2024).

Hadir dari rapat koordinasi ini dari Pemerintah Kabupaten Lumajang. Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Lumajang, serta instansi terkait.
Bapak Muslim, S.SiT., M.M. hadir bersama Kepala Seksi Survei dan Pemetaan dan Kepala Seksi Penataan dan Pemberdayaan beserta staff masing-masing seksi.

" Berharap rapat koordinasi bisa menjadi ujung tombak dalam penataan aset," tindasnya.

Dalam pantauan awak media pelaksanaan berjalan dengan aman dan lancar.

( Eko )
Baca Juga

Pembaca

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama