![]() |
Gebyar Bangunsari |
Jawapes Surabaya - Pemkot Surabaya manggelar pasar rakyat yang di
ikuti 10 Dinas Pemprov Jawa Timur dilapangan Bangunsari Kelurahan Dupak Kecamatan Krembangan, Selasa(25/2/2020).
Acara tersebut
dihadiri oleh Camat, Lurah, Kapolsek, Ulama dan Dinas terkait.
Gebyar ini juga
dimeriahkan pagelaran reog dan sembako murah. Dengan diselenggarakannya
kegiatan ini bisa membantu masyarakat dalam pengurusan, Ktp, Akte,Pdam, Kesehatan
dll.
Masyarakat menyambut antusias moment ini sebagai bentuk kepedulian Pemerintah pada warganya.
“Dalam
sambutannya Bpk H. Abu Ali mengatakan hal ini merupakan wujud kepedulian
pemimpin untuk mempermudah segala hal yang dibutuhkan rakyatnya,” tegasnya. Acara
tersebut diakhiri dengan pembacaan do'a oleh Bpk ustad Choiron su'ep. (wahyudi)
Pembaca
Posting Komentar